Header Ads

Informasi Terbaru

Cara Mendapatkan Sertifikat NPSN untuk Sekolah

Cara Mendapatkan Sertifikat NPSN untuk Sekolah
Cara Mendapatkan Sertifikat NPSN untuk Sekolah

pendikinfo.blogspot.com Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN) adalah kode pengenal sekolah Indonesia yang bersifat unik dan membedakan satu sekolah dengan sekolah lainnya.

Sistem NPSN bersifat nasional dan menggantikan kode-kode sebelumnya (seperti NIS) yang berbeda-beda formatnya dari satu wilayah ke wilayah lainnya. Sebelumnya, aturan penyusunan kode pengenal sekolah antara satu provinsi dapat berbeda dengan provinsi lain. Akibatnya terjadi kegandaan data sekolah yang dapat berimbas pada sistem penggajian, penilaian, dan registrasi lainnya. NPSN merupakan penyederhanaan dan penggabungan sistem sehingga setiap sekolah akan memiliki kode unik dan menjadi pembeda utama antar satu sekolah dengan sekolah lainnya di seluruh Indonesia.

NPSN adalah kode pengenal yang ditetapkan oleh Pusat Data dan Statistik Pendidikan (PDSP) dan diberikan kepada satuan pendidikan (sekolah) melalui dinas pendidikan kabupaten/kota diseluruh wilayah Indonesia. Penggunaan NPSN dimaksudkan untuk kemudahan dalam pengelolaan data satuan pendidikan.

Dasar pengembangan NPSN adalah Permendikbud No. 99 tahun 2013 tentang “Tata Kelola Teknologi Informasi dan Komunikasi di Lingkungan Kemendikbud”, Inmen Kemdikbud No. 2 Tahun 2011 “Tentang Kegiatan Pengelolaan Data Pendidikan Menteri Pendidikan Nasional”, dan Surat Keputusan Kabalitbang Diknas Nomor 3574/G.G4/KL/2009, tanggal 22 Oktober 2009, tentang “Nomor Pokok Sekolah Nasional sebagai nomor unik satuan pendidikan”

Format NPSN terdiri dari 8 digit secara acak.

VervalSP

Sistem yang digunakan untuk mendapatkan sertifikat NPSN sekolah yaitu VervalSP. VervalSP merupakan sebuah aplikasi untuk mengelola data satuan pendidikan/lembaga pendidikan dan master
pendidikan antara tingkat pusat dengan tingkat daerah.
Data master referensi pendidikan harus memiliki 3 unsur, yaitu:
  1. Administrasi Satuan Pendidikan (Identitas Satuan Pendidikan) NPSN (Nomor Pokok Sekolah Nasional), Nama, Alamat, Status, SK Operasional, Akreditasi dan seterusnya.
  2. Spasial adalah titik koordinat sekolah (menunjukkan letak sekolah).
  3. Citra adalah Foto sekolah yang bersangkutan.

Dokumen yang perlu disiapkan untuk VervalSP

Sebelum melakukan e-VerValSP, maka yang perlu dipersiapkan oleh operator sekolah adalah :
  1. SK Ijin Operasional Sekolah yang sudah dibuat dalam bentuk digital (scan) dalam bentuk PDF dengan ukuran maksimum adalah 2 MB.
  2. Foto Profil Sekolah
  3. Foto Sarana
  4. Foto Prasarana
  5. Foto Aktifitas Peserta Didik
  6. Foto Aktifitas PTK (Pendidik dan Tenaga Kependidikan)
  7. Foto Prestasi Sekolah
  8. Foto Lomba Sekolah
  9. Foto Plang Sekolah 
  10. Foto Program Pembangunan
  11. Scan SK Operasional
  12. Foto Kerusakan Sekolah
Dimana untuk masing-masing foto tersebut dengan ukuran maksimum 2 MB dengan format foto JPG dan format dokumen PDF

Cara Mendapatkan Sertifikat NPSN

Untuk Mendapatkan NPSN sekolah harus melakukan update data pada aplikasi VervalSP (vervalsp.data.kemdikbud.go.id). Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:

  1. Buka alamat http://vervalsp.data.kemdikbud.go.id/verval/ kemudian login dengan username dan password Dapodik sekolah
  2. Sebelum masuk pastikan bahwa Operator Sekolah sudah terdaftar di jaringan pengelola data pendidikan (http://sdm.data.kemdikbud.go.id). 
  3. Lakukan Perbaikan Data Dokumen Perijinan/SK Ijin Operasional dengan cara:
    1. Klik menu > Pengelolaan > Perbaikan Data
    2. Isi data sesuai gambar berikut
      Perbaikan Data Sekolah VervalSP
      Perbaikan Data Sekolah VervalSP
    3. Klik tombol Simpan dan tunggu persetujuan dari Admin PDSP
  4. Lakukan Perbaikan Data Spasial/ Titik Koordinat Sekolah dengan mengklik menu > Spasial kemudian isi koordinat lintang dan bujur sekolah. Anda dapat baca lebih lanjut disini: Tutorial Cara Memperbaiki Alamat dan Koordinat Sekolah (Verval SP)
  5. Lakukan Perbaikan data Citra/Foto dengan mengklik menu > Citra. Silahkan Pilih Jenis Foto, kemudian Input Judul Foto dan Klik Browse untuk memasukkan Foto. Setelah selesai menambahkan foto klik tombol Simpan dan menunggu persetujuan dari Admin PDSP-K
  6. Cek perubahan yang dilakukan di http://referensi.data.kemdikbud.go.id/tabs.php?npsn=(masukkan npsn sekolah)
  7. Jika semua data sudah berubah. Hubungi Admin Dinas Pendidikan Setempat untuk mencetak Sertifikat NPSN
Itulah Cara Mendapatkan Sertifikat NPSN untuk Sekolah. 
Anda dapat juga melihat Video Tutorial seputar Aplikasi Dapodik di Youtube Solusi Dapodik
Informasi Pendidikan dalam versi Video dapat anda lihat di Youtube Informasi Pendidikan

Semoga bermanfaat,
Salam Pendidikan😊



2 comments:

  1. Apakah bisa mendapatkan copi sertifikat karena sertifikat NPSN
    rusak? Dan bagaimana cara mendapatkan nya?

    ReplyDelete
  2. ASSALAMUALAIKUM SAYA INGIN BERBAGI CARA SUKSES SAYA NGURUS IJAZAH saya atas nama bambang asal dari jawa timur sedikit saya ingin berbagi cerita masalah pengurusan ijazah saya yang kemarin hilang mulai dari ijazah SD sampai SMA, tapi alhamdulillah untung saja ada salah satu keluarga saya yang bekerja di salah satu dinas kabupaten di wilayah jawa timur dia memberikan petunjuk cara mengurus ijazah saya yang hilang, dia memberikan no hp BPK DR SUTANTO S.H, M.A beliau selaku kepala biro umum di kantor kemendikbud pusat jakarta nomor hp beliau 0823-5240-6469, alhamdulillah beliau betul betul bisa ngurusin masalah ijazah saya, alhamdulillah setelah saya tlp beliau di nomor hp 0823-5240-6469, saya di beri petunjuk untuk mempersiap'kan berkas yang di butuh'kan sama beliau dan hari itu juga saya langsun email berkas'nya dan saya juga langsung selesai'kan ADM'nya 50% dan sisa'nya langsun saya selesai'kan juga setelah ijazah saya sudah ke terima, alhamdulillah proses'nya sangat cepat hanya dalam 1 minggu berkas ijazah saya sudah ke terima.....alhamdulillah terima kasih kpd bpk DR SUTANTO S.H,M.A berkat bantuan bpk lamaran kerja saya sudah di terima, bagi saudara/i yang lagi bermasalah malah ijazah silah'kan hub beliau semoga beliau bisa bantu, dan ternyata juga beliau bisa bantu dengan menu di bawah ini wassalam.....

    1. Beliau bisa membantu anda yang kesulitan :
    – Ingin kuliah tapi gak ada waktu karena terbentur jam kerja
    – Ijazah hilang, rusak, dicuri, kebakaran dan kecelakaan faktor lain, dll.
    – Drop out takut dimarahin ortu
    – IPK jelek, ingin dibagusin
    – Biaya kuliah tinggi tapi ingin cepat kerja
    – Ijazah ditahan perusahaan tetapi ingin pindah ke perusahaan lain
    – Dll.
    2. PRODUK KAMI
    Semua ijazah DIPLOMA (D1,D2,D3) S/D
    SARJANA (S1, S2)..
    Hampir semua perguruan tinggi kami punya
    data basenya.
    UNIVERSITAS TARUMA NEGARA UNIVERSITAS MERCUBUANA
    UNIVERSITAS GAJAH MADA UNIVERSITAS ATMA JAYA
    UNIVERSITAS PANCASILA UNIVERSITAS MOETOPO
    UNIVERSITAS TERBUKA UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA
    UNIVERSITAS TRISAKTI UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA
    UNIVERSITAS BUDI LIHUR ASMI
    UNIVERSITAS ILMUKOMPUTER UNIVERSITAS DIPONOGORO
    AKADEMI BAHASA ASING BINA SARANA INFORMATIKA
    UPN VETERAN AKADEMI PARIWISATA INDONESIA
    INSTITUT TEKHNOLOGI SERPONG STIE YPKP
    STIE SUKABUMI YAI
    ISTN STIE PERBANAS
    LIA / TOEFEL STIMIK SWADHARMA
    STIMIK UKRIDA
    UNIVERSITAS NASIONAL UNIVERSITAS JAKARTA
    UNIVERSITAS BUNG KARNO UNIVERSITAS PADJAJARAN
    UNIVERSITAS BOROBUDUR UNIVERSITAS INDONESIA
    UNIVERSITAS MUHAMMADYAH UNIVERSITAS BATAM
    UNIVERSITAS SAHID DLL

    3. DATA YANG DI BUTUHKAN
    Persyaratan untuk ijazah :
    1. Nama
    2. Tempat & tgl lahir
    3. foto ukuran 4 x 6 (bebas, rapi, dan usahakan berjas),semua data discan dan di email ke alamat email bpk sutantokemendikbud@gmail.com
    4. IPK yang di inginkan
    5. universitas yang di inginkan
    6. Jurusan yang di inginkan
    7. Tahun kelulusan yang di inginkan
    8. Nama dan alamat lengkap, serta no. telphone untuk pengiriman dokumen
    9. Di kirim ke alamat email: sutantokemendikbud@gmail.com berkas akan di tindak lanjuti akan setelah pembayaran 50% masuk
    10. Pembayaran lewat Transfer ke Rekening MANDIRI, BNI, BRI,
    11. PENGIRIMAN Dokumen Via JNE
    4. Biaya – Biaya
    • SD = Rp. 1.500.000
    • SMP = Rp. 2.000.000
    • SMA = Rp. 3.000.000
    • D3 = 6.000.000
    • S1 = 7.500.000(TERGANTUN UNIVERSITAS)
    • S2 = 12.000.000(TERGANTUN UNIVERSITAS)
    • S3 / Doktoral Rp. 24.000.000
    (kampus terkenal – wajib ikut kuliah beberapa bulan)
    • D3 Kebidanan / keperawatan Rp. 8.500.000
    (minimal sudah pernah kuliah di jurusan tersebut hingga semester 4)
    • Pindah jurusan/profesi dari Bidan/Perawat ke Dokter. Rp. 32.000.000

    ReplyDelete

Bagaimana pendapat Anda?