Pedoman Peringatan HUT ke-74 Kemerdekaan RI Tahun 2019
Pedoman Peringatan HUT ke-74 Kemerdekaan RI Tahun 2019 |
Menteri Sekretaris Negara Republik Indonesia mengeluarkan Surat Pedoman Peringatan HUT ke-74 Kemerdekaan RI Tahun 2019. Adapun Pedoman Pokok Kegiatan dalam rangka Peringatan HUT ke-74 Kemerdekaan RI Tahun 2019 yaitu:
Kamis, 15 Agustus 2019
13:00 - Upacara Penganugerahan Tanda Kehormatan Republik Indonesia di Istana Negara
15:00 - Pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibra) di Istana Negara
Jum'at, 16 Agustus 2019
08:30 - Pidato Presiden RI pada Sidang Tahunan MPR RI Tahun 2019 di Ruang Rapat Paripurna Gedung Nusantara MPR, DPR, DPD RI
10:20 - Pidato Kenegaraan Presiden RI dalam rangka HUT ke-74 Kemerdekaan RI Tahun 2019 pada Sidang Bersama DPD Ri dan DPR RI di Ruang Rapat Paripurna Gedung Nusantara MPR, DPR, DPD RI
14:00 - PidatoPresiden RI dalam Rangka Penyampaian Pengantar/Keterangan Pemerintah atas RUU tentang APBN Tahun Anggaran 2019 beserta Nota Keuangan dan Dokumen Pendukung pada Rapat Paripurna Pembukaan Masa Persidangan DPR RI Tahun Sidang 2019-2020 di Ruang Rapat Paripurna Gedung Nusantara MPR, DPR, DPD RI
24:00 - Upacara Apel Kehormatan dan Renungan Suci di Taman Makam Pahlawan Nasional Utama Kalibata
Sabtu, 17 Agustus 2019
08:00 - Pertunjukan Marching Band, Tarian kolosal, Kesenian dan Prosesi Arak-arakan Pengambilan Bendera Pusaka di Halaman Istana Merdeka dan Monumen Nasional
10:00 - Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan RI di Halaman Istana Merdeka
13:00 - Santap Siang Kenegaraan dalam rangka Peringatan Hari Ulang Tahun ke-74 Kemerdekaan RI Tahun 2019 di Istana Negara
15:00 - Pertunjukan Marching Band, Tarian Kolosal dan Kesenian di Halaman Istana Merdeka
17:00 - Upacara Penurunan Bendera Sang Merah Putih di Halaman Istana Merdeka
17:52 - Prosesi Arak-arakan dan Pengembalian Bendera Pusaka di di Halaman Istana Merdeka dan Monumen Nasional
Minggu, 18 Agustus 2019
10:00 - Peringatan Hari konstitusi di Gedung Nusantara IV MPR, DPR, DPD RI
16:00 - Silaturahim Presiden Republik Indonesia dengan Teladan Nasional, Pasukan Pengibar Bendera Pusaka dan Gita Bahana Nusantara dalam rangka Peringatan Hari Ulang Tahun ke-74 Kemerdekaan RI Tahun 2019 di Istana Negara
Untuk informasi selengkapnya silahkan download Surat disini:
Semoga bermanfaat,
Salam Pendidikan😊
No comments
Bagaimana pendapat Anda?