Cara Verifikasi Rekening BOS Sekolah
Cara Verifikasi Rekening BOS Sekolah |
pendikinfo.blogspot.com - Untuk kelancaran penyaluran Dana BOS, sangat disarankan Sekolah untuk memastikan status Rekening : Sudah Verifikasi atau Berhasil Verifikasi.
Informasi dari Portal BOS Kemdikbud bahwa rekening yang akan mendapatkan prioritas adalah rekening dengan status verifikasi: Sudah Verifikasi atau Berhasil Verifikasi
Status Verifikasi Rekening
Bagi sekolah yang status verifikasi rekening:
- Sudah atau Berhasil Verifikasi: Sudah tidak ada kendala dalam penyaluran karena sudah sama dengan verifikasi Bank
- Belum Verifikasi: Bank belum melakukan verifikasi, mohon tunggu update verifikasi Bank di BOS Salur
- Gagal Verifikasi: Data rekening yang diinput sekolah berbeda dengan hasil verifikasi Bank. Silakan koordinasi dengan Bank untuk proses verifikasi
Sekolah wajib melakukan verifikasi rekening sekolah sebelum 20 Januari 2021.
Cara Verifikasi Rekening BOS Sekolah
Adapun cara melakukan Verifikasi Rekening BOS Sekolah adalah sebagai berikut:
- Login ke Portal BOS melalui link berikut: https://bos.kemdikbud.go.id/session
- Pada Login Type pilih login sebagai Sekolah kemudian silahkan klik Login SSO Dapodik atau Login Alternatif Sekolah
- Isi Form Login dengan akun sekolah anda kemudian Login
- Silahkan cek Status Verifikasi Rekening, jika status verifikasi Sudah atau Berhasil Verifikasi anda tidak perlu melakukan verifikasi rekening lagi.
- Jika Status Verifikasi Rekening adalah Gagal Verifikasi, Klik menu Konfirmasi Rekening yang ada disebelah kiri
- Cek antara data bank dan data sekolah, klik tombol Update Manual untuk melakukan update rekening
- Klik tombol Update agar perubahan tersimpan
- Selesai
Anda sudah berhasil melakukan verifikasi rekening sekolah. Jika statusnya masih belum verifikasi tidak masalah karena proses verifikasi selanjutnya akan dilakukan oleh pihak Bank.
Jika Bank sudah melakukan verifikasi maka status verifikasi rekening bos Sekolah akan menjadi Sudah atau Berhasil Verifikasi
Semoga membantu, jangan lupa tulis komentar dan share tulisan ini agar dapat membantu rekan-rekan yang lain 😊
Informasi terkait Seleksi masuk Perguruan Tinggi Negeri melalui SNMPTN dan SBMPTN dapat anda temukan disini: Informasi Seleksi Masuk PTN
Untuk melihat Webinar yang lain, anda bisa mengklik tautan ini: Daftar Seluruh Webinar
Informasi terkait seleksi Guru PPPK 2021 dapat anda temukan disini: Informasi Seleksi Guru PPPK
Informasi seputar CPNS 2021 dapat anda temukan disini: Informasi CPNS 2021
Kumpulan Tutorial Aplikasi Dapodik dapat Anda Baca disini: Kumpulan Tutorial Aplikasi Dapodik
Informasi Pendidikan dalam versi Video dapat anda lihat di Youtube Informasi Pendidikan
Baca Juga:
- Mendikbud Tak Batasi Usia Guru Honorer yang Ikut Seleksi PPPK
- Pertimbangan Utama Kemdikbud Dalam Seleksi Guru PPPK
- Ini Bocoran Gaji dan Tunjangan Guru Jika Lolos Seleksi PPPK
- Rangkuman Pengumuman Rencana Seleksi Guru PPPK Tahun 2021
- Contoh Soal Seleksi PPPK Kompetensi Teknis Guru Dengan Kunci Jawaban
- Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran Tatap Muka per Januari 2021
- Cara Cek Keaslian Ijazah di Risetdikti
- Jamin Transparansi, Seluruh Proses Seleksi Guru PPPK Gunakan Sistem TI - Informasi Dunia Pendidikan
- Ayo Ikuti Program Guru Belajar seri Pendidikan Keterampilan Hidup, Dapatkan Sertifikat Pengajar PKH 32 JP - Informasi Dunia Pendidikan
- Kabar Gembira: Tenaga Administrasi Bisa Ikut Seleksi CPNS dan PPPK, Ini 5 Kesepakatan Komisi II DPR RI dengan MenPAN-RB
Informasi PPPK
Daftar Gaji dan Tunjangan Guru PPPK
Daftar Gaji dan Tunjangan Guru PPPK dapat anda baca disini:
Syarat Pendaftaran Seleksi Guru PPPK
Syarat Pendaftaran Seleksi Guru PPPK dapat anda baca disini:
Ini Tahapan Pengadaan ASN Guru PPPK 2021
Tahapan Pengadaan ASN Guru PPPK 2021 dapat anda baca disini:
Pengumuman Jadwal Seleksi Guru PPPK
Pengumuman Jadwal Seleksi Guru PPPK dapat anda baca disini:
Mendikbud Tak Batasi Usia Guru Honorer yang Ikut Seleksi PPPK
Selengkapnya baca disini: Mendikbud Tak Batasi Usia Guru Honorer yang Ikut Seleksi PPPK
Pertimbangan Utama Dalam Seleksi Guru PPPK
Pertimbangan Utama Kemdikbud Dalam Seleksi Guru PPPK dapat anda baca disini:
Contoh Soal Seleksi PPPK Kompetensi Teknis Guru Dengan Kunci Jawaban
Untuk mempersiapkan diri mengikuti seleksi Guru PPPK, anda dapat mempelajari contoh soal berikut:
Contoh Soal Seleksi PPPK Kompetensi Teknis Guru Dengan Kunci Jawaban
Contoh Soal Seleksi PPPK Kompetensi Teknis Guru Dengan Kunci Jawaban
Rangkuman Pengumuman Rencana Seleksi Guru PPPK Tahun 2021
Rangkuman Pengumuman Rencana Seleksi Guru PPPK Tahun 2021 bisa anda baca disini:
Rangkuman Pengumuman Rencana Seleksi Guru PPPK Tahun 2021
Rangkuman Pengumuman Rencana Seleksi Guru PPPK Tahun 2021
Siaran Pengumuman Seleksi Guru PPPK Tahun 2021
Siaran Pengumuman Seleksi Guru PPPK Tahun 2021 dapat anda lihat disini:
Siaran Pengumuman Seleksi Guru PPPK Tahun 2021
Siaran Pengumuman Seleksi Guru PPPK Tahun 2021
Informasi Pembelajaran Tatap Muka
Inilah yang Harus Dilakukan Sekolah Sebelum Melaksanakan Pembelajaran Tatap Muka
Hal yang Harus Dilakukan Sekolah Sebelum Melaksanakan Pembelajaran Tatap Muka dapat anda baca disini:
Inilah yang Harus Dilakukan Sekolah Sebelum Melaksanakan Pembelajaran Tatap Muka
Inilah yang Harus Dilakukan Sekolah Sebelum Melaksanakan Pembelajaran Tatap Muka
Informasi Guru
Download Gratis Seluruh RPP Daring/Luring Terbaru Tingkat PAUD, SD, SMP, SMA, SMK
Anda dapat mendownload Gratis Seluruh RPP Daring/Luring Terbaru Tingkat PAUD, SD, SMP, SMA, SMK disini:
Download Gratis Seluruh RPP Daring/Luring Terbaru Tingkat PAUD, SD, SMP, SMA, SMK
Download Gratis Seluruh RPP Daring/Luring Terbaru Tingkat PAUD, SD, SMP, SMA, SMK
Mekanisme & Prosedur Penambahan PTK Baru pada Dapodik 2021
Mekanisme & Prosedur Penambahan PTK Baru pada Dapodik 2021 silahkan baca disini:
Semoga bermanfaat,
Salam Pendidikan😊
https://pendikinfo.blogspot.com
No comments
Bagaimana pendapat Anda?